Sandiaga Uno: Gubuk Liar KBB Tanah Abang Jadi Tempat Prostitusi

loading...


Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno. (suara.com/Dwi Bowo Raharjo)

Informasi ini diperoleh dari salah satu organisasi masyarakat yakni Bang Japar (Kebangkitan Jawara dan Pengacara).

Suara.com - Gubuk-gubuk liar mulai menjamur di Kanal Banjir Barat, Tanah Abang, Jakarta Pusat. ‎Gubuk-gubuk ini terbuat dari kayu tripleks beratapkan terpal dan berjejer sepanjang Kanal Banjir Barat.

‎Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengatakan pihaknya menerima informasi jika lokasi tersebut dijadikan lahan prostitusi.

Informasi ini diperoleh dari salah satu organisasi masyarakat yakni Bang Japar (Kebangkitan Jawara dan Pengacara).
BACA JUGA

"‎‎Tadi saya dapat kabarnya dari Bang Japar. Bang Japar bilang itu jadi tempat prostitusi," ‎kata Anies di kawasan Cipete, Jakarta, Minggu (5/11/2017).

Setelah menerima informasi terkait prostitusi di daerah tersebut, Sandiaga bakal melakukan penertiban.

"Ya mesti ditertibkan itu,"ujarnya.
loading...

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.